Cara Perawatan Harian Lovebird Agar Cepat Gacor Ngekek & Ngerol
Cara Mudah Perawatan Lovebird Harian & juara – Metode Pola Rawat Harian Lovebird Agar Cepat Ngeriwik / Gacor, bagi sobat kicau mania yang sudah memiliki jenis burung lovebird atau burung cinta ini pastinya anda menginginkan burung latber peliharaan anda mempunyai suara gacor, ngekek, ngerol duarasi panjang, seperti lovebird kusumo, nah, unutk memiliki burung lovebird seperti miliki bapak kusumo tidaklah secara instan butuh pola rawat harian lovebird dengan konsisten, jika anda merawat lovebird asal asalan hasilnya pun tidak sebagus yang akan sobat kicau mania inginkan, apalagi jika sobat kicau mania ingin mengikutkan lovebird dalam sebuah kontes kejuaraan latber.
Nah, kali ini saya akan memberikan informasi mengenai cara perawatan lovebird harian dengan benar dan cepat gacor ngekek durasi panjang, sebelum saya membahas mengenai cara perawtanan harian lovebird ini, ada baiknya sobat pecinta burung kicau LB menyimak ulasan demi ulasan yang saya jelaskan mengenai burung lovebird ini, perlu sobat ketahui jenis burung cinta atau lovebird ini termasuk jenis burung argaporni, apa sih argapornis itu?., argapornis adalah satu sifat keindahan, kelembutan penuh cinta, dari situ lovebird di katagorikan dari jenis burung argapornis yang memiliki sifat indah.
Perlu sobat ketahui jenis burung lovebird ini adalah salah satu jenis burung paling setia terhadap pasangannya, jika pasangannya mati di akan menunggui pasanganya sampai burung lovebird ini ikut meninggal juga, dari sini jenis burung ini di namakan dengan burung lovebird atau burung cinta, kembali ke topik utama mengenai cara perawatan lovebird dengan benar, sebetulnya cara perawatan lovebird ini sangatlah mudah dan hampir sama dengan cara perawatan burung kicau lainya, nah bagi sobat om kicau yang ingin mengetahui bagaiamana cara perawatan lovebird dengan benarmari kita simak ulasan singkat di bawah ini mengani cara merawat lovebird atau metode rawat harian lovebird agar cepat gacor dan ngekek panjang sebagai berikut.
Cara Perawatan Lovebird Harian Agar Rajin Gacor & Ngekek
Rutin Memandikan Lovebird
Dari sumber berita portal pembahasan masalah mengenai burung kicau yang satu ini sering sekali di bahas di web om kicau & dan burung masteran mengenai hal yang satu ini, dengan metode cara memandikan lovebird hingga basah kuyub, dengan memandikan burung lovebird sampai basah kuyup ini bisa melatih setamina dari pada burung lovebird ini sendiri, dengan hal ini lovebird bisa berpotensi besar bisa mempunyai suara ngekek durasi panjang jika mempunyai setamina yang oke, nah sebelum memandikan burung LB,, anda bisa mengangin anginkan terlebih dahulu selama 30 menit jika sudah di angin anginkan anda bisa memandikan burung LB anda dengan cara metode penyemprotan menggunakan spray atau keramba.
Setelan Racikan Pakan Lovebird Harian
Makanan Lovebird Agar Cepat Gacor & Ngekek
#Makanan Lovebird
- Biji Kenari
Perlu sobat ketahui biji kenari atau lebih di kenal dengan canary seed sangat du sukai sekali oleh burung lovebird ini, biji kenari adalah salah satu makanan lovebird yang paling di sukai, ternyata banyak juga jenis burung kicau lainya yang sangat menyukai jenis makanan burung yang satu ini yaitu burung blackthroat, kenari, finch dan parkit itu tadibeberapa burung yang suka dengan jenis makanan biji kenari atau canary seed.
- Jagung Manis
Di dalam jagung terkadung beberapa nutrisi dan vitamin yang sangat baik untuk memperkuat otot dan penambah tenaga burung lovebird, di dalam jagung manis terdapat vitamin A, B Dan C, beta karoten, folat serta crypthoxanthin adalah semua kandungan yang terdapat pada jagung manis, usahakan pemberian makanan lovebird jagung manis ini anda bisa memberikan jagung yang masih muda saja.
- Biji Oat / Haver
Khasiat makanan lovebird yang satu ini cukup bagus untuk burung lovebird yang sedang mabung, nah bagi sobat kicau mania yang sedang memiliki burung lovebird yang lagi mabung bisa memberikan makanan jenis ini pada lovebird anda, untuk pemberian pakan burung lovebird yang satu ini bisa anda berikan pada lovebird yang baru sakit, di karenakan makanan lovebird yang satu ini mempercepat proses penggemukan.
- Toge / Kecambah
Toge atau kecambah adalah salah satu makanan lovebird yang paling di sukai di dalam toge atau kecambah ini terdapat berbagai macam nutrisi seperti kaya akanan karbohidrat, protein, kalsium, zat besi dan beberapa vitamin A, B, C, dengan memakan pakan jenis ini lovebird akan lebih cepat berkicau.
- Apel Merah
untuk makanan lovebird yang satu ini juga sangat di sukai oleh burung kicau lovebird ini, kasiat dari buah apel ini bisa menambah setamina pada burung lovebird, untuk pemeberian pakan lovebird ini ada baiknya anda mencuci dulu takutnya ada kandungan pestisida yang menempel pada buah apel.
- Sayur kangkung
Khasiat makanan lovebird yang satu ini sangat baik untuk burung lovebird yang belum birahi, perlu sobat kicau ketahui sayur kangkun ini mampu meningkatkan birahi jika sobat memberikan secara rutin pada burung latber anda, perlu anda ketahui anda bisa memberikan pakan jenis kangkung ini hanya daunya saja di karenakan di dalam daun kangkung terdapat kandungan air yang sangat bermanfaat bukan gagang dari kangkung.
Multivitamin
Untuk menjaga burung lovebird dari serangan berbagai macam penyakit tidak hanya membersihkan kanda atau sangakar burung lovebird saja, pemberian vitamin juga di perlukan untuk mengantisipasi semua penyakit yang akan menyerang burung LB kesayangan anda.
Baca Juga :
- Daftar Harga Burung Lovebird Terbaru Bulan Ini
- Cara Merawat Lovebird Harian Agar Cepat Gacor Ngekek
- Racikan Pakan Lovebird Agar Ngekek Panjang
- Cara Merawat Lovebird Mabung / Ngurak Agar Cepat Tuntas
Nah itu tadi sedikit ulasan mengenai cara perawatan lovebird harian, perlu sobat kicau mania maupun om kicau ketahui untuk memliki burung lovebird super anda harus melakukan metode mearawat lovebird harian dengan benar, semoga dengan adanya informasi mengenai cara perawatan lovebird haria hingga juara ini bisa menambah wawasan anda dalam mengetahui cara merawat lovebird agar cepat gacor ngekek ngerol, atau cara rawat harian lovebir ini.
Jika anda merasa artikel ini bermanfaat, jangan lupa di share dan di bookmark ya.
© copyright 2019-2021; published only for www.KlikBuzz.com.